Rabu, 27 Januari 2010

Tip Mempercepat browsing internet dengan Opera Turbo

|0 komentar
Sahabat semua, kemaren kita sudah membahas cara mempercepat browsing internet dengan browser Mozilla, pada postingan kali ini saya akan coba share tentang bagaimana agar bisa mempercepat browsing internet dengan browser Opera 10 Turbo, kita semua pasti sudah tau dengan browser yang satu ini, apalagi pengguna web mobile pasti sudah familiar dengan opera sebab opera punya versi Opera Mini untuk hanphone. Opera adalah web browser yang populer selain...[Readmore]

Selasa, 26 Januari 2010

Takut kepada Allah

|0 komentar
Sesungguhnya seorang mukmin yang bertaqwa itu sangatlah takut kepada Allah SWT, karena mereka sangat yakin bahwa segala sesuatunya menyangkut dirinya hanyalah bergantung kepada kekuasaan-Nya sebagaimana disebutkan dalam Surah An-Nahl (QS. 16:50):“Mereka takut kepada Rabb mereka yang berkuasa atas mereka dan melaksanakan apa yang diperintahkan (kepada mereka), (QS. 16:50)".Karena ketakutan inilah mereka sangat patuh terhadap segala sesuatu yang diperintahkan...[Readmore]

Rabu, 20 Januari 2010

Cara Mempercepat Browsing dengan Browser Mozilla

|0 komentar
Cara Mempercepat Browsing dengan Browser Mozilla, siapa yang tidak kenal dengan Mozilla, browser yang satu ini sangat populer di kalangan peselancar di dunia internet, meski banyak browser lain seperti Opera Mini, safari, google chrome, dll, dan secara default windows sudah punya Internet Explorer atau yang lebih di kenal dengan sebutan IE, namun banyak yang menilai bahwa IE kurang bagus dalam menampilkan script tertentu, contohnya jika blog/web...[Readmore]

Jumat, 15 Januari 2010

Setting GPRS SonyEricsson M600

|0 komentar
Sahabat, berikut ini saya akan coba sharing kembali tentang Setting GPRS, namun sekarang kita akan coba bahas setting gprs sonyericsson M600, Handphone ini terbilang bagus dan bisa dibilang cukup canggih karena dilengkapi dengan Hiburan Game 3D, konektifitasnya di support dengan modem dan USB, meski Hanphone ini terbilang seri yang sudah tua, namun bagi sahabat yang mempunyai handphone ini jangan berkecil hati karena handphone ini sangat bisa untuk...[Readmore]

Setting GPRS Sony Ericsson K770i

|0 komentar
Sahabat, Kembali saya akan coba sharing tentang Setting GPRS, sekarang kita akan coba bahas setting gprs pada hanphone sony ericsson K770i, untuk memudahkan langkah settingnya, maka sebaiknya atur dulu setting Bahasa di HP sahabat menjadi Bahasa Inggris, biasanya pengaturan Bahasa ada di Pengaturan/setting, pilih pengaturan Bahasa dan pilih Inggris.Berikut Langkahnya :Konfigurasi Manual untuk Setting GPRS Sony Ericsson K770i• Press `Menu` and go...[Readmore]

Upload Foto ke Facebook Via Handphone

|0 komentar
Sekarang lagi zamannya BlackBerry, tapi sayang terusterang harga untuk mendapatkan BlackBerry terlalu mahal buat kita-kita. Namun sekarasng ndak perlu berkecil hati bagi sahabat yang nggak punya BlackBerry atau iPhone, bila ingin selalu mudahUpload Foto ke Facebook Via Handphone biasa, berikut saya coba sharing beberapa Mobile Aplication yang bisa di gunakan untuk di pakai Upload Foto ke Facebook Via Handphone.1. ShozuKhusu handphone jenis Symbian,...[Readmore]

Senin, 11 Januari 2010

Spesifikasi dan Keunggulan BlackBerry Bold 9700 Onyx

|0 komentar
Baru-baru ini RIM (research In Motion) baru saja mengeluarkan BlackBerry Bold 9700, Handheld dengan navigasi trackpad dan tampilan lebih slim jauh lebih menarik dibandingkan generasi Bold pertama.Berbeda dengan pendahulunya, BlackBerryBold, Onyx tak lagi menggunakan trackball untuk mengarahkan kursor. Mereka menggunakan TrackPad.Dengan teknologi ini, penyakit trackball macet karena debu yang menumpuk tak akan terjadi lagi.Di Jakarta BlackBerry ini...[Readmore]

Senin, 04 Januari 2010

Hikmah Dibalik Pergantian Tahun

|0 komentar
Saudara-saudara, kita sebenarnya tidak perlu memperingati atau merayakan tahun baru. Yang perlu kita lakukan adalah menumbuhkan tekad atau komitmen untuk punya semangat baru. Kita harus rayakan semangat baru itu pada tahun baru ini. Ya, semangat untuk punya rasa mandiri, tidak minder sebagai bangsa yang besar dengan potensi alam yang besar. Jangan kita rendah diri. Kita harus punya keberanian untuk percaya diri di depan bangsa-bangsa di dunia. Jangan...[Readmore]